Matador Matador – Sebuah Perjalanan Sejak 1991 Segalanya dimulai pada tahun 1991, dengan keyakinan sederhana: pakaian harus bisa diandalkan. Dari keyakinan itulah Matador lahir. Selama lebih dari tiga dekade, kami belajar, berinovasi, dan menjaga satu komitmen – menghadirkan cargo pants yang tidak hanya nyaman dipakai, tapi juga tahan menghadapi kerasnya